

MOTTO PUSKESMAS
“Kesembuhan dan Kepuasan Anda Adalah Kebahagiaan Kami”
BUDAYA KERJA “5R”
RINGKAS | Memisahkan segala sesuatu yang diperlukan dan menyingkirkan yang tidak diperlukan ditempat kerja |
RAPI | Berbusana dan menyimpan barang sesuai dengan tempatnya |
RESIK | Membersihkan tempat lingkungan kerja dan barang agar tidak berdebu dan bau |
RAWAT | Mempertahankan hal baik yang telah tercapai |
RAJIN | Terciptanya kebiasaan pribadi petugas untuk menjaga dan menciptakan apa yang sudah dicapai |
TATA NILAI "CEMARA"
Cemara | Memiliki kemampuan, keterampilan dalam memberikan pelayanan sesuai dengan kompetensi |
Empati | Peka dengan keluhan pasien dan harapan masyarakat |
Mudah | Pelayanan kesehatan mudah diakses oleh masyarakat |
Akuntabel | Memberikan pelayanan masyarakat sesuai dengan pedoman, Standart Operasional Prosedur (SOP) dan tarif yang telah ditetapkan |
Ramah | Melayani dengan senyum, salam, sapa, sopan, santun |
Aman | Adanya perlindungan bagi petugas dan pasien akibat dari pelayanan yang diberikan |
